Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

3 Tools AI untuk Mengubah Video Panjang menjadi Video Pendek untuk Konten Media Sosial

3 Tools AI untuk Mengubah Video Panjang menjadi Video Pendek untuk Konten Media Sosial
3 Tools AI untuk Mengubah Video Panjang menjadi Video Pendek untuk Konten Media Sosial

Brankaspedia.com - Dalam dunia konten media sosial yang terus berkembang, kebutuhan untuk menghasilkan video pendek yang menarik dan berkualitas tinggi semakin penting.


Media sosial telah menjadi salah satu platform utama untuk membagikan konten video. Namun, membuat konten video yang menarik dan informatif dalam durasi yang singkat bisa menjadi tantangan tersendiri.


Namun, memotong dan mengedit video panjang menjadi beberapa video pendek bisa menjadi tugas yang memakan waktu dan sulit.


Untungnya, ada sejumlah tools AI yang dapat membantu kita mengubah video panjang menjadi video pendek.


Tools-tools ini menggunakan teknologi kecerdasan buatan untuk mendeteksi dan memotong bagian-bagian penting dari video, sehingga kita dapat menghasilkan video pendek yang menarik dan informatif.


3 Tools AI untuk Mengubah Video Panjang menjadi Video Pendek


Ada tiga tools atau alat AI yang memiliki fungsi luar biasa yang dapat membantu kamu dengan tugas ini. Mari kita lihat lebih dalam tentang alat-alat ini:


1. Klap

3 Tools AI untuk Mengubah Video Panjang menjadi Video Pendek untuk Konten Media Sosial

Klap adalah salah satu alat terbaik yang dapat Anda gunakan untuk mengonversi video panjang menjadi beberapa video pendek.


Tools AI satu ini adalah alat freemium yang berarti pengguna dapat menggunakan tools tersebut tanpa mengeluarkan biaya sepeserpun. Berikut cara menggunakannya:


Masukkan tautan video YouTube Anda ke dalam aplikasi.

3 Tools AI untuk Mengubah Video Panjang menjadi Video Pendek untuk Konten Media Sosial

Klik "Generate Tiktoks."

3 Tools AI untuk Mengubah Video Panjang menjadi Video Pendek untuk Konten Media Sosial

Dalam beberapa detik, tools AI ini akan membuat beberapa video pendek yang berbeda dari video panjang yang telah ada.

3 Tools AI untuk Mengubah Video Panjang menjadi Video Pendek untuk Konten Media Sosial

Anda dapat mengunduh hasilnya dan menggunakannya di berbagai platform media sosial seperti TikTok, Instagram Reels, Facebook Reels, dan YouTube Shorts. 

3 Tools AI untuk Mengubah Video Panjang menjadi Video Pendek untuk Konten Media Sosial

Selain itu, alat ini juga memiliki fitur keren yang secara otomatis menambahkan teks ke video sehingga berguna untuk menghemat waktu.


Ketahui juga cara mengubah teks menjadi video animasi bergerak dengan AI dan cara mempertajam foto hingga 8 kali lipat dengan bantuan AI.


2. Opus Clip


Opus Clip adalah alat lain yang sangat mirip dengan Klap. Tools AI ini juga memungkinkan pengguna untuk mengubah video YouTube panjang menjadi beberapa klip pendek.

3 Tools AI untuk Mengubah Video Panjang menjadi Video Pendek untuk Konten Media Sosial

Berikut langkah-langkah penggunaannya:


Masukkan tautan video YouTube.

3 Tools AI untuk Mengubah Video Panjang menjadi Video Pendek untuk Konten Media Sosial

Klik "Get clips for free" untuk mengunduh video klip pendek yang berasal dari video panjang tadi.


Alat ini akan membuat klip-klip yang berbeda dari video panjang dan bahkan akan menambahkan subtitle.


Seperti Klap, Opus Clip juga memiliki versi freemium yang memungkinkan pengguna untuk membuat klip pendek secara gratis.


3. Dumme


Terakhir, ada alat AI yang sepenuhnya gratis, yaitu Dumme. Tools AI ini adalah pilihan yang sangat baik jika kamu tidak ingin mengeluarkan uang untuk tools-tools berbayar untuk mengedit video.

3 Tools AI untuk Mengubah Video Panjang menjadi Video Pendek untuk Konten Media Sosial

Tools AI bernama Dumme ini bekerja dengan cara yang sama dengan Clap dan Opus Clip, membuat video pendek dari video panjang dengan cepat dan mudah.


Keuntungan Menggunakan Tools AI


Menggunakan tools-tools berbasis AI ini akan sangat menghemat waktu, terutama jika kamu sering menggunakan atau mendaur ulang konten di media sosial.


Kamu dapat dengan mudah mengedit video sesuai keinginan, menambahkan atau menghapus bagian tertentu, dan bahkan menambahkan teks ke dalamnya. Semua ini dilakukan dengan cepat dan mudah menggunakan teknologi AI.


Tools AI untuk mengubah video panjang menjadi video pendek dapat menjadi solusi yang tepat bagi para kreator konten video yang ingin membuat konten video pendek yang menarik dan informatif.


Dengan menggunakan tools-tools ini, kita dapat menghemat waktu dan tenaga, serta menghasilkan video berkualitas.


Semoga artikel seputar tools AI untuk mengubah video panjang menjadi video pendek untuk keperluan konten di media sosial ini berguna bagi pembaca. Terima kasih telah membaca artikel seputar AI ini sampai tuntas dan selamat mencoba!

Yuk kepoin tips dan trik brankaspedia lainnya di Google News.